Strategi dan Indikator Trading Binary Option

Dibawah ini kami sertakan strategi dan indikator trading binary option. Silahkan dipelajari dan di praktikkan pada akun demo dulu sebelum mencoba di akun real.

Strategi Menggunakan Indikator Moving Average

Moving Averagi ini adalah tool yang sangat populer digunakan para trader baik yang masih newbie atau bahkan profesional. Alsannya adalah harga suatu aset cenderung menuju nilai rata-ratanya. Bisa dibilang penjual dan pembeli ini dibatasi oleh harga rata-rata ini. Indikator ini adalah dasar dari berbagi strategi dan indikator trading. Baca selengkapnya»

Strategi Menggunakan Indikator Aligator

Aligator adalah indikator yang menentukan tren berdasarkan priode waktu . Tujuan utamanya adalah kemana harga akan bergerak dan seberapa kuat pergerakannya. Baca selengkapnya»

Strategi Menggunakan Indikator RSI

RSI adalah singkatan dari Relative Streght Index kalau dibahasa indonesiakan artinya kekuatan ideks relatif. RSI adalah indikator yang cocok digunakan dalam segala kondisi pasar dan sangat membantu menentukan kapan harus masuk atau keluar dari pasar. Baca selengkapnya»

Strategi Menggunakan Indikator Bollinger Bands

Bollinger Bands adalah indikator teknikal yang berfungsi untuk menentukan pergerakan kisaran harga “normal” untuk semua asset. Ketika harga di luar batas normal, hal ini bisa menjadi pertanda untuk membeli opsi. Baca selengkapnya»

Strategi Trading The Golden 5%

Strategi trading the golden 5% bukanlah strategi teknikal indikator dan sejenisnya tetapi ini adalah strategi menggunakan Money Manajemen yang baik. Dengan menggunakan manajemen keuangan yang baik maka kesempatan kita untuk sukses di trading akan semakin besar. Selain itu strategi ini juga berguna untuk meminimalkan kerugian setiap kali trading. Baca selengkapnya»

Jika anda memiliki pengalaman menggunakan strategi diatas atau punya strategi trading lainnya bisa disharing melalui komentar dibawah.
Share on Google Plus

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

0 komentar:

Post a Comment